Hack Pasword Wifi Dengan Fluxion Di Kali Linux Tanpa Wordlist
Daftar Isi
Halo sobat blogger,..
setelah sekian lama saya tidak posting kali ini saya akan membuat tutorial hacking wifi menggunakan fluxion
cara kerja fluxion adalah membuat AP palsu yang menirukan AP aslinya
Saya tidak bertanggung jawab atas apa yang anda lakukan setelah membaca tutorial ini, saya hanya untuk berbagi pengetahuan.
OK, langsung saja ketutorialnya
Baca : Cara Install Fluxion Di Kali Linux 2.0
“fluxion dirancang hanya untuk tujuan keamanan yang Legal, dan anda harus menggunakanya untuk melindungi Network/Host anda sendiri atau memiliki ijin untuk mengetesnya. Untuk penggunaan lainnya bukan tanggung jawab dari pengembang”
setelah itu tinggal tekan Enter.
pilih bahasa, pada tahap ini terserah sobat pilih bahasa mana, barang kali ada yang bisa bahasa Jerman, Itali, china, dll. kalo saya tentunya menggunakan umumnya saja, Inggris.
Setelah memilih bahasa kita akan menycan wifi yang mau dibobol
- scan semua channel
- scan channel khusus
tampilan ketika menycan channel, tinggal tekan “CTRL + C” untuk menghentikan scanning
pilih target yang akan kita bobol atau tekan “r” untuk scan ulang
disini target saya adalah nomor 3
semakin banyak klien yang konek dengan AP semakin tinggi pula keberhasilan kita
pilih 1 untuk opsi penyerangan (FakeAP- Hostapd)
sebelum melakukan serang, kita diwajibkan untuk mendapatkan handshake terlebih dahulu
tekan “enter” untuk melanjutkan
cek handshake menggunakan aircrack-ng
pilih 1 (Deauth all)
tunggu hingga mendapatkan handshake
lama mendapatkan handshake tergantung keamanan dari routernya, bahkan ada beberapa AP yang tidak bisa didapat handshakenya.
handshake sudah didapat apa belum bisa kita lihat pada pojok kanan atas, pada proses ini akan mematikan koneksi target.
tekan 1 (check handshake) jika handshake sudah kita dapatkan
pilih opsi web interface
pilih mode login page, saya biasanya menggunakan opsi 1
tunggu hingga password didapatkan
pada saat ini device korban otomatis konek ke AP palsu karena AP yang asli tidak dapat digunakan.
saat korban browsing selalu dialihkan ke-web login fluxion, korban bisa internetan lagi jika telah memasukkan password wifi yang benar atau kita yang menghentikan proses fluxion.
Tapi buat sobat yang terkena serangan ini tidak usah bingung, caranya tinggal restart manual saja AP yang diserang :D
tampilan login page pada opsi pertama
saat korban browsing selalu dialihkan kehalaman web login ini
ada 2 AP, AP fluxion bersifat open sedangkan AP yang asli tidak bisa kita konekkan
tampilan ketika password berhasil didapatkan
tau kita bisa membuka file .txt di path /root/nama_file.txt
Demikian tutorial tentang Hack Pasword Wifi Dengan Fluxion Di Kali Linux Tanpa Wordlist yang bisa saya berikan, semoga dapat bermanfaat. Terimakasih
1. Setelah langkah akhir, wifi asli masih bisa diakses korban. Jadi korban tidak terdiskonek secara paksa sebagaimana mestinya.
2. "Fake wifi" tidak muncul, bukan "fake login"nya yang tidak muncul. Jadi logikanya boro-boro korban bisa masuk ke "fake login", "fake wifi"nya aja kaga ada...
Nah, gimana bang? Bisa bantu kasih penyelesaian? Biasanya sih pada nyerah yang ane mintain bantuan :((