Cara Mudah Memberi Password Pada Foto Pribadi [Galeri] di Android
Daftar Isi
Cara Memberi Password pada Gallery di Android - Mungkin semua pengguna android mempunyai foto pribadi di dalam ponsel android nya, dan tidak ingin seseorang mengetahuinya dengan begitu kita harus memberi keamanan pada android kita agar orang lain tidak mengetahui foto pribadi yang kita simpan
Kali ini saya akan share pada sobat sekalian cara mengamankan gallery dari orang lain, jadi foto, video atau apapun yang tersimpan di folder gallery milik sobat akan aman, dan harus menggunakan password untuk membukanya
Android Secure Gallery adalah salah satu aplikasi yang bisa sobat coba untuk memberi password pada folder gallery, dengan begitu hanya sobat yang bisa membukanya tanpa orang lain mengetahuinya
Android Secure Gallery |
Dengan aplikasi ini sobat bisa memilih pola password yang akan sobat gunakan semisal memakai nomor atau gambar pola, dan memasukan huruf jadi sobat akan dimudahkan menggunkan aplikasi ini
Unruk mendapatkan aplikasi ini sobat bisa memperolehnya di Google Play Store dengan gratis dan ukuran file nya juga tidak terlalu besar, sehingga juga tidak terlalu memberi beban
Sekian dulu sobat artikel dari saya mengenai Cara Memberi Password pada Foto Pribadi di Android menggunakan Android Secure Gallery, Semoga bermanfaat
Posting Komentar